Desa wisata, Kampung Organik dan Kampung Literasi, menjadi daya tarik tersendiri bagi kelompok tani Desa Lampoko Kabupaten Barru untuk datang melihat dan Study Banding di BPP Bulu Ballea dan Rumah Koran Desa Kanreapia (04-04-2019)



Adapun Rombongan yang hadir pada study banding ini terdiri dari Kelompok Tani, Pengurus Bumdes dan Aparat Desa Lampoko


Ibu Kepala UPT Dinas Pertanian Kabupaten Gowa, Ibu Sahria menuturkan bahwa Kabupaten Gowa mempunyai Potensi yang hebat pada sektor Pertanian sehingga daerah kita layak di Jadikan Study Pertanian, kita punya potensi tersebut (tutupnya)